Jumat, 09 Juli 2010

Selamat memperingati Isra Mi'raj

“Maha suci Allah, yang telah memperjalankan hamba-Nya pada suatu malam dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsha yang telah Kami berkahi sekelilingnya agar Kami pertihatkan kepadanya sebagian dari tanda-tanda (kebesaran) Kami. Sesungguhnya Dia adalah Maha Mendengar lagi Maha Melihat” (Q.S.Al-Israa’:1)


Sholat 5 waktu merupakan oleh2 dari isra' mi'raj...
memang sholat itu sudah ada dari sebelum isra' mi'raj...
tetapi sholat wajib 5 waktu baru diturunkan perintahnya pada waktu isra' mi'raj nabi Muhammad Saw. tersebut.

semoga Sholat kita semakin khusuk. Amin..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar